Gawat! Kartu Merah Pemerintah Kota Gorontalo 

WakilRakyat, GORONTALO – Aliansi Barisan Rakyat Bersama Rakyat (Aliansi Bar-bar), terus melakukan orasi di depan pintu gerbang, Universitas Negeri Gorontalo (UNG).

Dalam pantauan media Wakilrakyat.co, Salah satu orator aksi Zakaria, mengajak kepada abang-abang bentor beserta masyarakat Kota Gorontalo untuk bersama-sama dalam satu barisan komando. 

” Aliansi barisan rakyat bersama rakyat, hadir memperjuangkan kemaslahatan rakyat kota Gorontalo, dan juga hak-hak dari pada abang-abang bentor,” Ujar Zakaria dalam orasinya. Senin, 20/03/23. 

Akibat infrasutruk pembangunan yang belum selesai, di jalan Eks Panjaitan, Kota Gorontalo yang menggunakan anggaran pemulihan ekonomi nasional (PEN) tidak sesuai dengan apa yang ditargetkan. 

” Kita Aliansi Bar-bar, meminta kepada Kota Gorontalo atas pertanggungjawaban, yang kemudian merugikan para penjual disepanjang jalan panjaitan tersebut,”Kata Zakaria.

” Para usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) merasa dirugikan, pendapatan menurun drastis diakibatkan pembangunan yang belum selesai,” tegas Zakaria. 

Adapun masa aksi tersebut, terus berjalan untuk mendatangi kantor Walikota Gorontalo guna menyampaikan tuntunan mereka

1.meminta kepada pemerintah kota untuk menghadirkan stockholder yang terlibat dalam pengeluaran dana PEN.

2.pemerintah kota harus bertanggung jawab terhadap dampak sosial yang mengakibatkan mangkarknya pembangunan infrasutruk yang ada di Kota Gorontalo.

3.pemerintah kota harus mereliasiskan aspirasi masyarakat Kota Gorontalo. 

4.Usut tuntas mafia proyek oligarki ditubuh pemerintah kota Gorontalo. 

5.Badan pemeriksa keuangan(BPK) harus menjunjung tinggi prinsip transparansi dalam menggunakan anggaran dana PEN. 

 

Rekomendasi Untuk Anda

Wakilrakyat.co, Boalemo – Jelang penetapan Calon Bupati dan Wakil Bupati oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) …

Wakilrakyat.co ,GORONTALO – Puluhan warga kota Gorontalo, padati jalan sehat paket Idris Rahim dan Andi …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah, Tokoh Gorontalo Adhan …

Wakilrakyat.co, Boalemo – Calon Wakil Bupati Boalemo Abdillah Al-Hasni menghadiri Haul 2 Tokoh Pesantren Al-Khairat …

Wakilrakyat.co, Gorontalo – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gorontalo, Syam T. Ase – Sohidin …

Wakilrakyat.co ,BONE BOLANGO -Pemimpin yang sangat dirindukan, begitulah ungkapan masyarakat di Kecataman Bone Pesisir saat …

Leave a Comment

Terpopuler

Archives

Jangan Copas Ya

Adblock Detected

Please support us by disabling your AdBlocker extension from your browsers for our website.