Kunker Ke Wonosari, Sherman Harap Kerukunan Agama Terus Terjaga

Wakilrakyat.co, Boalemo – Kunjungan Kerja Penjabat Bupati Boalemo Dr.Sherman Moridu, S.Pd,MM dan Penjabat Ketua Tp.PKK Dr.HeldyVanny Alam,S.Pd,M.Pd di Kec.Wonosari disambut dengan Adat Mopotilolo, bertempat di rumah Jabatan Camat Wonosari, Jum’at (26/5/2023).

Pada kesempatan itu, Penjabat Bupati Boalemo Dr.Sherman Moridu,S Pd,MM menyampaikan , terima kasih kepada pemerintah dan masyarakat Kecamatan Wonosari yang telah menyambut dengan adat Mopotilolo.

“Alhamdulillah kunjungan kami ini dihadiri anggota legislatif Provinsi Gorontalo Laode Haimudin,” ujar Sherman.

Dirinya juga akan menyampaikan beberapa infornasi kepada camat wonosari, kapolsek, Danramil dan para Kepala desa, diharapkan agar Wonosari yang dikenal sebagai kecamatan yang hetrogen terus terjaga kerumunannya.

“seluruh suku dan agama yang ada di kecamatan ini menjadi contoh, untuk bagaimana kerukunan beragama ini menjadi baik sekaligus menjadi tempat belajar dari daerah lain. Saya kira kita selalu hidup rukun dan damai,karena ketentraman ini,mari kita jaga dengan baik.” kata Sherman.

Saat ini Pemerintah masih diperhadapkan dengan upaya bagaimana kmenurunkan  àngka kemiskinan ekstrim atau penghapusan kemiskinan ekstrim. Di Boalemo it sendiri dari jumlah penduduk 148.526 jiwa, kemiskinan eksrim masih berada diangka 3,68 persen, berarti kemiskinan ekstrim masih 5.465 jiwa.

Begitu pula untuk menurunkan angka stunting. Tentunya menurunkan angka stunting ini menjadi prioritas Pemda di tahun 2024 yang akan datang, minimal Boaleno berada di angka 14 persen.

“Oleh karena itu, saya selaku Pemerintah daerah mohon dukungan kepada pemerintah dan masyarakat kecamatan Wonosari untuk melaksanakan program ini,” ungkap Sherman.

Rekomendasi Untuk Anda

Wakilrakyat.co ,GORONTALO – Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Provinsi Gorontalo sampai saat ini belum mengusulkan …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Warga Kelurahan Tenda, Kecamatan Hulonthalangi, Kota Gorontalo meminta kepada Calon Wali Kota …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Calon Wakil Wali Kota Gorontalo Andi Ilham Siap mengabdikan dirinya untuk membangun …

Wakilrakyat.co ,BOLMUT -Keterlibatan wartawan dalam politik praktis belakangan ini semakin mencuat ke permukaan. Tidak sedikit …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo Ridwan Monoarfa mengatakan, …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Wakil Ketua Dewan Pimpinan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Gorontalo, Ridwan Monoarfa menilai …

Leave a Comment

Terpopuler

Archives

Jangan Copas Ya

Adblock Detected

Please support us by disabling your AdBlocker extension from your browsers for our website.