Momentum HUT Provinsi Gorontalo ke-24, Sitti Nuraini Sompie Ajak Perempuan Gorontalo Lebih Produktif 

Wakilrakyat.co ,GORONTALO – Dalam momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Provinsi Gorontalo yang ke 24 tahun, Anggota DPRD Provinsi Gorontalo Sitti Nuraini Sompie mengajak semua perempuan di Gorontalo agar lebih produktif.

 

Hal tersebut, disampaikan oleh Srikandi Partai Gerindra itu, usai melaksanakan rapat paripurna DPRD Provinsi Gorontalo, dalam rangka memperingati HUT Provinsi Gorontalo ke-24. Kamis,05/12/24.

 

“ Kita harus mengingat perjuangan Provinsi Gorontalo, yang melepaskan diri dari Sulawesi Utara. 23 Januari 1942 kita sudah merdeka. Tentunya, semua yang terjadi tidak terlepas dari peran pahlawan kita Nani Wartabone,” Ucap Sitti.

 

Untuk menghargai jasa Nani Wartabone kata Sitti yang juga Wakil Ketua fraksi Gerindra, peran perempuan juga sangat dibutuhkan dalam pembangunan Provinsi Gorontalo.

 

“ Saya rasa kita setara dengan laki-laki, olehnya mari kita perempuan Gorontalo lebih produktif lagi,” Ujar Sitti, yang juga Anggota Komisi 1 DPRD Provinsi Gorontalo.

 

“ Terutama, setiap apa yang kita kita sudah lakukan kurun waktu belakangan, apakah kita sudah berbuat ? Setidaknya kehadiran kita ada manfaat bagi masyarakat,” Pungkasnya.

Rekomendasi Untuk Anda

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Gubarnur Terpilih Gusnar Ismail membeberkan isi pertemuannya bersama dua tokoh Gerindra, yakni …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Koordinator Wilayah (Korwil) Sulawesi yang ditunjuk oleh DPP Gerindra, Abdul Karim Aldjufri …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Ketua DPD Gerindra Gorontalo yang juga Anggota DPR RI Elnino Mohi dan …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Wali Kota Gorontalo periode 2025-2030 Adhan Dambea akan mengambil langkah-langkah cepat, untuk …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Ratusan anak yatim piatu yang ada di Gorontalo, turut meramaikan Hari Ulang …

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Aliansi Pemuda Peduli Provinsi Gorontalo menggelar aksi demontrasi di depan DPRD Provinsi …

Leave a Comment

Terpopuler

Archives

Jangan Copas Ya

Adblock Detected

Please support us by disabling your AdBlocker extension from your browsers for our website.