Warga Kota Gorontalo, Silih Berganti Datangi Adhan : Mereka Doakan Adhan Menang 

Wakilrakyat.co, GORONTALO – Warga Kota Gorontalo sepi berganti mendatangi kediaman rumah pribadi Calon Wali Kota Gorontalo Adhan Dambea. Rabu, 27/11/24, di Jl. Palma , Kota Gorontalo.

 

Dalam pantauan media, Usai Adhan memilih di TPS 077 banyak masyarakat antusias mendoakan Adhan sebagai Calon Pemimpin Kota Gorontalo.

 

“Insya Allah, ti pak menang. Torang mo tunggu sampe selesai perhitungan suara sabantar, “ Ucap salah seorang warga,saat bersama Adhan Dambea.

 

Tak hanya itu, adapun warga lainnya turut mendoakan Adhan Dambea, lewat via telepon whatsapp.

 

Rekomendasi Untuk Anda

Wakilrakyat.co, Boalemo – Setelah melewati drama panjang, mulai dari penetapan tersangka hingga proses persidangan, Kasus …

Wakilrakyat.co, Bolmut – Tim Hukum Fardhan Patingki & Partners, secara resmi telah melayangkan somasi kepada …

Wakilrakyat.co, Bolmut – Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut), Patris Babay, …

Wakilrakyat.co, Gorontalo, 22 April 2025 – Yudisium merupakan langkah penting dalam perjalanan akademik setiap mahasiswa, …

Wakilrakyat.co, Bolmut – Unit Pelaksana Teknis Daerah Perlindungan Perempuan dan Anak (UPTD PPA) Kabupaten Bolaang …

Wakilrakyat.co, Kabupaten Gorontalo Utara, GORONTALO – Jelang pemungutan suara ulang (PSU) Kabupaten Gorontalo Utara, Ketua …

Leave a Comment

Terpopuler

Archives

Jangan Copas Ya

Adblock Detected

Please support us by disabling your AdBlocker extension from your browsers for our website.